Kategori: Tips Bisnis

perusahaan-besar-di-indonesia

10 Daftar Perusahaan Terbesar Di Indonesia & 7 Perusahaan Berkapital Besar

Ada banyak perusahaan yang aktif dan beroperasi di Indonesia, mulai dari perusahaan milik negara hingga perusahaan milik swasta. Ini membuktikan bahwa tidak hanya perusahaan swasta yang mampu bersaing dipasar, tetapi juga perusahaan milik pemerintah yang ikut masuk kedalam daftar perusahaan terbesar di Indonesia.  Untuk pertumbuhan dan besarnya suatu perusahaan bisa dilihat dari nilai kapitalisasi perusahaan […]

usaha-toko-bangunan

Usaha Toko Bangunan, Tips Membangun & Rincian Modal Usaha

Usaha toko bangunan tentunya tidak akan pernah berhenti dan selalu dibutuhkan dari waktu ke waktu. Pasalnya jika membangun rumah dengan tidak penuh perhitungan dan bahan bangunan yang baik, ini justru akan membahayakan bangunan yang menyebabkan kerugian besar. Nah, dengan aspek kualitas juga banyaknya inspirasi tentang rumah yang dipasarkan oleh influencer. Maka, ini justru menjadi kesempatan […]

Pidato-Persuasif

Pengertian Pidato Persuasif: Tujuan, Ciri, Struktur, Metode & Contohnya

Pidato persuasif memang terasa tidak mudah untuk dihasilkan yah teman-teman. Apakah Anda pernah berpidato? Saat berpidato, terkadang kita merasa gugup dan khawatir jika pidato yang kita sampaikan tidak diterima oleh orang yang melihatnya. Untuk bisa memberikan pidato yang baik, maka ini adalah hasil dari kombinasi pembuatan pidato dan penyampaian yang juga baik. Ada beberapa hal […]

Magang

Memulai Dunia Kerja dengan Magang, Ini Dia Tips-Tipsnya!

Pastinya, sudah tidak asing bagi Anda ketika mendengar kata internship atau  magang. Ya, magang sendiri adalah suatu tahap dimana mulainya masa kerja dan berakhirnya masa pendidikan. Magang dianggap penting untuk sebagian orang karena berguna untuk mempersiapkan segala hal sebelum mereka benar-benar masuk ke dunia kerja. Di beberapa perguruan tinggi pun, magang sudah menjadi hal yang […]

apa itu kitas

Ini Cara Mengurus KITAS (Kartu Izin Tinggal Terbatas) di Indonesia

Ketika berkunjung ke luar negeri, selain paspor biasanya anda juga diwajibkan untuk memiliki visa sebagai izin untuk masuk ke negara tersebut. Ada berbagai macam visa yang bisa anda dapatkan, salah satunya adalah visa on arrival, yaitu visa yang diperoleh saat kamu baru saja datang atau memasuki negara tersebut dan berlaku dalam waktu terbatas. Biasanya visa […]

moving average adalah

Moving Average: Pengertian, Fungsi, Jenis, dan Cara Membacanya

Dalam dunia trading, salah satu usaha untuk mendapatkan keuntungan yaitu dengan kemampuan membaca kondisi pasar, menganalisis, dan memiliki modal. Dengan Andanya moving average ini tentunya membantu menganalisis pergerakan dari harga pasar. Lantas apa itu moving average? Yuk cari tahu lebih dalam dalam artikel ini.  Pengertian Moving Average Moving average merupakan indikator yang menghitung harga rata-rata […]

tunjangan adalah

Pengertian Tunjangan Adalah, Jenis & Bedanya dengan Gaji

Saat Anda bekerja maka penghasilan yang Anda dapat mungkin tidak hanya dari gaji tapi juga dari bisa dari tunjangan. Beberapa pekerja juga memperhatikan beberapa tunjangan yang bisa mereka dapatkan dari pekerjaan mereka. Sebuah perusahaan menawarkan pekerjaan dengan gaji minim, namun nominal tunjangan yang cukup tinggi. Namun sebenarnya, apakah itu tunjangan dan bagaimana sistem pemberian tunjangan […]

kur adalah

Apa itu KUR (Kredit Usaha Rakyat) & Langkah Cara Dapat KUR

Beberapa orang memiliki impian untuk memiliki bisnis sendiri dengan sukses. berbagai rencana pun sudah dibuat namun rencana-rencana ini perlu didukung oleh beberapa hal aspek salah satunya adalah modal usaha. Selain strategi bisnis untuk mengembangkan usahanya, Anda perlu mendapatkan modal usaha agar rencana rencana tersebut bisa terwujudkan. Salah satu cara untuk mendapatkan modal usaha melalui kredit […]

perabotan

Mau Usaha Bisnis Perabotan? Ini Dia 7 Tipsnya!

 Setiap rumah tentunya membutuhkan peralatan dan perabotan rumah tangga untuk mengisi ruangan. Perabotan ini tentunya memiliki peran penting, misalnya rak untuk menaruh barang. Karena setiap rumah pastinya membutuhkan perabotan, bisnis perabotan bisa menjadi pilihan yang tepat bagi Anda, pasarnya pun luas dan permintaanya akan selalu ada dari waktu ke waktu. Yuk intip 7 tips berikut […]