Kategori: Tips Keuangan

rumus bunga tunggal

Bunga Tunggal: Pengertian, Rumus, hingga Contoh Soal

Jika Anda merupakan seseorang yang rutin menabung di bank, Anda tentunya sering mendapatkan bunga. Dalam pengertian yang lebih luas, ketika Anda meminjam uang kepada suatu pihak, Anda harus mengembalikan uang tersebut dan biasanya akan ditambah dengan biaya lainnya (tambahan) atau yang disebut juga dengan bunga. Meski begitu, bunga juga merujuk kepada definisi uang yang didapatkan […]

Kartu Debit

Kenali Pengertian Kartu Debit dan 4 Tips Aman Penggunaannya!

Seiring dengan pertumbuhan zaman yang kian pesat, perkembangan teknologi juga diharapkan dapat membantu memudahkan semua orang dalam melakukan beberapa kegiatan. Salah satunya adalah dalam hal menabung atau transaksi lainnya yang dapat dilakukan hanya menggunakan sebuah kartu.  Jika Anda merupakan seorang pengusaha, Anda harus memiliki pengetahuan tentang kartu-kartu di perbankan agar bisa memanfaatkannya dengan maksimal demi […]

qris adalah

QRIS Adalah: Fungsi, Cara Penggunaan, dan Kelebihannya

Saat ingin membayar barang di kasir, biasanya terpajang suatu gambar barcode dengan nama toko atau stand tempat Anda berbelanja. Cara bayar kini bisa dilakukan dengan scan QR code. Apa itu QRIS? Yuk simak artikel ini.  Pengertian QRIS  QRIS adalah singkatan dari Quick Response Code Indonesian Standard merupakan penyatuan berbagai macam QR dari berbagai penyelenggara Jasa […]

Stacking

Keluar dari Lilitan Hutang dengan Metode Debt Stacking

Ada kalanya ketika Anda memiliki kebutuhan yang mendesak, Anda harus membuat strategi dengan meminjam uang baik di bank, pinjaman online, kartu kredit, atau bahkan ke teman dan kerabat sekalipun. Strategi ini harus Anda pikirkan matang-matang sebelum melakukannya. Seperti kemampuan Anda membayar atau melunasi tagihan, berapa lama tenor yang Anda mampu, dan situasi-situasi lainnya yang menjadi […]

invoice adalah

Pengertian Invoice Adalah, Jenis, Fungsi & Contohnya

Dalam dunia transaksi jual beli maka sudah sangat umum adanya bukti bayar yang sangat bermanfaat bagi keamanan transaksi antar kedua belah pihak. Maka dari itu dalam sebuah transaksi jual-beli ataupun bisnis dibutuhkan invoice sebagai dokumen yang bisa dijadikan bukti transaksi. Jika anda ingin mengetahui lebih banyak tentang invoice maka simak penjelasannya berikut ini: Apa Itu […]

wesel

KirimĀ Uang dengan Wesel? Ini Syaratnya & Jenis Wesel

Jika Anda adalah seseorang yang lahir pada generasi milenial ke atas, Anda pasti asing dengan kata wesel. Menurut KBBI, wesel merupakan surat pos untuk mengirimkan uang. Surat pembayaran ini dapat diuangkan ke bank oleh pemegangnya. Ada pula ahli yang mengatakan, bahwa wesel merupakan surat berharga yang termasuk surat tagihan orang, sekaligus bentuk perintah tertulis tidak […]

GPN

Mengenal Kartu GPN Serta Keuntungan Memilikinya

Jika Anda merupakan nasabah bank konvensional, mungkin tak asing lagi bagi Anda saat melihat logo atau membaca tulisan GPN. Kartu GPN, adalah singkatan dari Gerbang Pembayaran Nasional. Program kartu GPN sebenarnya sudah diinisiasi sejak dua dekade lalu, namun baru pada akhir 2017, kartu GPN mulai diperkenalkan secara resmi oleh Bank Indonesia. GPN sendiri merupakan switching […]

kwitansi adalah

Pengertian Kwitansi Adalah beserta Ciri, Fungsi & Format

Dalam kegiatan bisnis kwitansi memiliki peranan yang cukup penting. Hal ini dikarenakan dalam kegiatan bisnis meliputi berbagai transaksi jual beli produk ataupun jasa dan membutuhkan kwitansi sebagai bagian dari bukti pembayaran atas transaksi keuangan. Jika anda ingin memiliki bisnis yang cukup serius maka  tidak ada salahnya untuk memiliki kwitansi. Namun seperti apa kwitansi yang sebaiknya […]

Inflasi

Indonesia Dilanda Inflasi? Apa itu & Bagaimana Solusinya?

Lonjakan inflasi di tengah banyaknya negara seperti Amerika Serikat Asia Tenggara dan Eropa apa berdampak pada perekonomian Indonesia. Bahkan baru-baru ini Singapura mengumumkan bahwa ia mengalami inflasi mencapai 6,7% pada Juni 2002 dengan inflasi inti yang mencapai 4,4% tertinggi sejak tahun 2008 terjadinya inflasi di Singapura. Di Malaysia sendiri inflasi menyentuh di angka 3,4% pada […]